Lindungi karya akademik Anda dengan mengurus Hak atas Kekayaan Intelektual (HaKi) bersama Dinamika Publika. Jangan sampai karya Anda diakui dan terkena plagiarisme.
Hak Cipta adalah hak eksklusif pencipta yang timbul secara otomatis berdasarkan prinsip deklaratif setelah suatu ciptaan diwujudkan dalam bentuk nyata tanpa mengurangi pembatasan sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan.
Apakah Anda seorang Guru atau Dosen yang BERSEMANGAT dan BEKERJA KERAS dalam menyebarluaskan ilmu pengetahuan dan teknologi guna meningkatkan kualitas dan kuantitas pendidikan tinggi di Indonesia?
Jika, IYA.. Saya yakin, Anda selama ini berjuang dan bekerja keras untuk bisa menghasilkan sebuah karya yang hebat entah itu dalam bentuk buku atau karya tulis yang lain.
Tentu sebagai penulis dan pemilik asli karya tersebut, tidak ingin bukan jika karya Anda DIAKUI oleh orang lain? Anda juga tidak ingin bukan jika karya Anda di plagiasi tanpa IJIN dan MERUGIKAN Anda sebagai pemilik aslinya?
Padahal Anda sudah mengeluarkan biaya, tenaga hingga waktu yang tidak sedikit untuk bisa menghasilkan sebuah karya.
HaKi penting untuk bisa menjamin agar orang yang BEKERJA KERASLAH yang patut dan berhak mendapatkan PENGAKUAN atas hasil kerja kerasnya.
Apakah itu Anda?